Detail Kreativitas dan Inovasi (Krenova) Masyarakat


"OESODO TEA" TEH CELUP DARI ALANG-ALANG, JAHE PUTIH, DAN DAUN SELEDRI TERHADAP KESEHATAN TUBUH


Info Inovasi

Tahun :
2024

Deskripsi

Pembuatan teh celup dari bahan yang kuantitasnya banyak tersedia sebagai bentuk kearifan lokal dan UMKM dengan komposisi bahan alang-alang, jahe putih, dan seledri yang bertujuan untuk meningkatkan kualitas hidup masyarakat dengan menurunkan angka kesakitan, kecacatan, dan kematian akibat penyakit tidak menular (PTM) seperti Hipertensi, Diabetes Militus, Kolestrol, dan Asam Urat.


Krenovator

Nama Gita Anggraini, Dkk
Gelar -
Pendidikan SLTA
Alamat Desa Pesaren, Kec. Warungasem, Kab. Batang, Rt. , Rw. , Ds. , Kec. , Kab.
Email -
Update Data Terakhir 18-09-2024 03:55:21